Minggu, 17 April 2016

STANDAR OPERASIONAL PEMIJAHAN DAN PEDOMAN PAKAN BENIH LELE

STANDAR OPERASIONAL PEMIJAHAN LELE MASAMO/MUTIARA

Hari
Aspek
Perlakuan
H-7
Ø Air

Ø Induk

Ø Isi bak dengan air sumur/tanah yang bersih
Ø Beri probiotik, garam, dan aerasi
Ø Beri pakan optimal berupa ikan sarden/rucah, keong/gondang, dan pakan sejenis sampai H-2
H-1
Ø Air

Ø Bak


Ø Induk
Ø Pindahkan air ke bak yang kering dan bersih
Ø Level air berkisar 15-20 cm
Ø Ukuran bak minimal 2x4
Ø Bak diberi atap/peneduh
Ø Beri aerasi sebanyak 2-3 titik
Ø Induk dipuasakan
H-0
Pemijahan
Ø Bak
Ø Induk
Ø Siapkan waring pemijahan
Ø Pada sore hari, masukkan induk dengan perbandingan jantan : betina = 1:1
H+1
Ø Induk


Ø Induk yang telah memijah ditandai dengan terlihatnya telur yang tersebar pada waring
Ø Induk diangkat dan dikembalikan ke kolam pemeliharaan induk
H+2
Ø Larva

Ø Larva menetas, catat penanggalan sebagai hari pertama umur benih
Ø Sore hari waring diangkat dengan hati-hati
H+3
Ø Larva

Ø Pada sore hari mulai tebarkan cacing sutra
Ø Malam hari larva bisa dipindahkan ke bak lain dengan menggunakan serok yg halus secara hati-hati

Lanjut Ke Pedoman pemberian pakan benih lele…

PEDOMAN PEMBERIAN PAKAN BENIH LELE
Umur Hari Ke-
Cacing Sutra
MeM
Feng Li
Pf 800
1




2



3



4



5



6



7


8


9


10


11

12

13


14

15


16


17


18



19



20